Telkomsel melalui Sub Direktorat Corporate and Community Account Management meluncurkan layanan terbaru yang bernama Telkomsel Call Center Adcanved Solution. Syarat utama dalam penerapan solusi ini untuk bisnis Anda dengan menyediakan telepon PABX yang telah mendukung fungsi IP (Internet Protokol) dan SIP agar dapat terintegrasikan dengan jaringan seluler Telkomsel. Berapapun besar trafik panggilan keluar dari call center dan apapun nomor tujuan panggilannya, pengeluaran biaya untuk komunikasi perusahaan akan menjadi lebih efisien dan tetap terkendali.
Jika perusahaan anda adalah perusahaan yang bergerak di bidang layanan call center yang memenuhi persyaratan di atas, silakan hubungi kami.